Thursday 24 October 2013

Explore Bali - Garuda Wisnu Kencana (GWK) (Bagian 2 dari 14)




Mengunjungi tempat wisata yang terletak di Kabupaten Badung ini membuat saya sangat kagum. Ibarat, saya seperti berada di lorong-lorong kota batu yang berada di dataran tinggi batu kapur padas. Cakep banget deh! Lorong-lorong batuan yang dipahat akan bermuara ke tanah lapang. Di sana berdiri patung garuda raksasa dan patung Wisnu yang terletak tidak jauh dari sana. Seluruh patung tersebut dipahat dari batu! Di sini, anda bisa menyaksikan tari kecak, sembari berfoto bersama para penari.


Pintu gerbang menuju lokasi

 








 









  

3 comments:

  1. Mahakarya Indonesia, Luar Biasa..

    ReplyDelete
  2. fotonya bung erwan baru muncul disini rupanya...... :)

    ReplyDelete
  3. hahaha, terpaksa diupload buat bela2in backgroundnya hiii

    ReplyDelete

Note: only a member of this blog may post a comment.